Wakil Bupati Sanggau Tinjau Rumah Betang Beduai

Sanggau,Halokalbar.com

Usai Melakukan Sosialisasi Politik tentang Pemilihan Umum bagi Pemilih Pemula bertemakan “Peran Serta Generasi Muda Dalam Menyongsong Pemilu Serentak di Era Kemajuan Teknologi Digital” Bertempat di Aula Kantor Camat Sekayam, pada 24 Januari 2023.

Wakil Bupati Sanggau Yohanes Ontot menyempatkan diri untuk meninjau langsung Rumah betang yang ada di Kecamatan Beduai Kabupaten Sanggau.

Peninjauan Rumah betang yang di lakukan Wakil Bupati Tersebut di dampingi oleh Kepala Desa Kasromego  Ys Sudarso.

Dimana di ketahui sebelumnya bahwa Rumah Betang tersebut di baguan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Sangau melalui Dinas Cipta Karya dengan menelan biaya 1,8 Milyar di tahun 2022.  (Kornelis)

 

 

 

 

Share This Article
Exit mobile version