Halo KalbarHalo Kalbar
  • Home
  • Indeks
  • Internasional
  • Nasional
  • Politik
  • Peristiwa
  • Kalimantan Barat
    • Bengkayang
    • Kapuas Hulu
    • Kayong Utara
    • Landak
    • Melawi
    • Mempawah
    • Pontianak
    • Sambas
    • Sanggau
    • Sintang
    Kalimantan BaratLebih Banyak
    Jalur Internasional Sanggau-Entikong Terendam Banjir, BPBD: Ketinggian Capai 50 CM
    6 jam lalu
    Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak di Sanggau Menurun pada 2025, Kekerasan Seksual Masih Mendominasi
    1 hari lalu
    Tanggap Bencana, BPBD Sanggau Sediakan Layanan Call Center 24 Jam: Catat Nomornya!
    1 hari lalu
    Wujudkan Swasembada Pangan, Yon TP 833 Bumi Daranante Gelar Tanam Padi Perdana di Desa Lape
    1 hari lalu
    Rayakan Satu Abad, Paroki Katedral Sanggau Gelar Talkshow Inspiratif: “Belajar dari Sejarah untuk Membuat Sejarah”
    1 hari lalu
  • Lainnya
    • Ekonomi
    • Hiburan
    • Gaya Hidup
    • Ragam
    • Olahraga
    • Teknologi
    • Travel
    • Budaya
    • Otomotif
    • Kesehatan
Font ResizerAa
Font ResizerAa
Halo KalbarHalo Kalbar
  • Bengkayang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
Pencarian
  • Home
  • Indeks
  • Kategori
    • Budaya
    • Ekonomi
    • Gaya Hidup
    • Hiburan
    • Nasional
    • Internasional
    • Olahraga
    • Otomotif
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Politik
    • Ragam
    • Teknologi
    • Travel
  • Kalimantan Barat
    • Bengkayang
    • Kapuas Hulu
    • Kayong Utara
    • Ketapang
    • Kubu Raya
    • Landak
    • Melawi
    • Mempawah
    • Pontianak
    • Sambas
    • Sanggau
    • Sekadau
    • Singkawang
    • Sintang
Halo Kalbar > Indeks > Ragam > DPRD Sanggau Desak Perbaikan Cepat SDN 19 Tanjung Periuk, Dicky: Jangan Tunggu 2026, Itu Darurat!
Ragam

DPRD Sanggau Desak Perbaikan Cepat SDN 19 Tanjung Periuk, Dicky: Jangan Tunggu 2026, Itu Darurat!

kornelis
Diperbarui: 25/09/2025 13:23
kornelis
4 bulan lalu
Bagikan

Sanggau, Halokalbar.com – Kondisi kerusakan parah yang menimpa Sekolah Dasar Negeri (SDN) 19 Tanjung Periuk, Kecamatan Kembayan, Kabupaten Sanggau, menuai reaksi keras dari anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sanggau. Dicky, S.Hut,.

Anggota DPRD dari Komisi yang membidangi Pendidikan, mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sanggau agar segera mengambil tindakan darurat dan tidak menunda perbaikan hingga tahun 2026.

Menanggapi laporan dan foto-foto yang menunjukkan lantai ambruk, plafon jebol, serta kondisi lingkungan sekolah yang tidak layak, Dicky menyatakan bahwa kondisi SDN 19 Tanjung Periuk telah masuk kategori darurat.

“Ini bukan sekadar rusak ringan, ini adalah kerusakan struktural yang mengancam keselamatan anak-anak kita. Saya sudah lihat fotonya, lantainya ambruk, terasnya sudah tidak bisa dilewati. Ini sangat berbahaya,” tegas Dicky saat dihubungi oleh Halokalbar.com, Kamis 25 September 2026

Dicky juga secara khusus menyoroti informasi yang beredar di kalangan warga yang menyebutkan bahwa perbaikan sekolah baru akan dianggarkan dan dilaksanakan pada tahun 2026.

“Jika benar ada informasi perbaikan baru masuk anggaran 2026, itu sangat tidak bisa diterima. Pendidikan adalah prioritas, apalagi ini menyangkut keselamatan. Pemkab Sanggau, melalui Dinas Pendidikan dan dinas terkait lainnya, harus segera mengalokasikan anggaran darurat atau menggunakan dana tak terduga untuk perbaikan secepatnya,” tambahnya.

Menurutnya, penundaan perbaikan hingga dua tahun ke depan sama saja dengan membiarkan risiko fatal terjadi pada siswa dan guru.

Ia meminta Pemkab Sanggau untuk segera melakukan audit teknis terhadap bangunan tersebut dan memastikan bahwa proses belajar mengajar tidak terganggu atau dipindahkan ke lokasi yang lebih aman.

“Kami dari DPRD akan memanggil pihak-pihak terkait untuk meminta penjelasan detail mengenai perencanaan anggaran dan langkah darurat apa yang akan diambil. Jangan sampai hanya karena alasan administrasi atau perencanaan, hak anak-anak untuk mendapatkan pendidikan yang aman diabaikan. Keselamatan siswa adalah yang utama,” tutup Dicky, S.Hut. (***)

TAG:#DickyDPRDSanggau #DPRDSanggau #SDN19TanjungPeriuk #SekolahRusak #AnggaranDarurat #Sanggau #Halokalbar
Bagikan
Facebook Whatsapp Whatsapp Telegram Salin Tautan
Gimana menurut kamu?
Suka0
Sedih0
Bahagia0
Ngantuk0
Marah0
Aneh0

Terpopuler

Sudah Menang Tender Rp9,2 Miliar, Jalan Kembayan-Balai Sebut Masih Rusak Parah, Warga Bertanya-tanya
Jelang Nataru, TPID Sanggau Gelar Monitoring Terpadu, Pastikan Stok dan Stabilitas Harga Pangan Aman
Sanggau Jadi Magnet Pingpong Kalbar, Atlet dari Melawi Hingga Sambas Bertarung di Kecala Cup 3
BNNK Sanggau Luncurkan Desa Bersinar di Kecamatan Jangkang, Kabupaten Sanggau
AJI Kecam Pernyataan KASAD dan Seskab Teddy: “Jangan Bungkam Kritik di Tengah Bencana”

Berita Menarik Lainnya

Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak di Sanggau Menurun pada 2025, Kekerasan Seksual Masih Mendominasi
1 hari lalu
Kawal Aspirasi Petani, Paolus Hadi Fasilitasi Penyaluran 15.000 Bibit Karet Unggul di Desa Tae Sanggau
4 minggu lalu
Mewakili Gubernur, Kadisbun Kalbar Tegaskan Komitmen Peremajaan Karet Rakyat di Desa Tae Sanggau
4 minggu lalu
Dorong Kualitas Karet Rakyat, Ketua GAPKINDO Kalbar Arif Serahkan 15.000 Bibit Unggul di Desa Tae
4 minggu lalu

Jl. Ahmad Yani No. 48 Sanggau,

Kecamatan Sanggau Kapuas
Kabupaten Sanggau
Kalimantan Barat 78513

Kalimantan Barat

  • Bengkayang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang
  • Bengkayang
  • Kapuas Hulu
  • Kayong Utara
  • Ketapang
  • Kubu Raya
  • Landak
  • Melawi
  • Mempawah
  • Pontianak
  • Sambas
  • Sanggau
  • Sekadau
  • Singkawang
  • Sintang

Kanal

  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Teknologi
  • Travel
  • Budaya
  • Ekonomi
  • Gaya Hidup
  • Hiburan
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Ragam
  • Teknologi
  • Travel

Sosial Media

© 2021 - | Halo Kalbar